Jumat, 23 Oktober 2015

3 Tips Dekorasi Kamar Tidur Untuk Rumah Minimalis

Banyak orang berpendapat bahwa kamar tidur merupakan ruangan yang paling penting bagi mereka. Kamar tidur memang berfungsi utama sebagai tempat beristirahat untuk melepas lelah setelah seharian beraktifitas, sehingga dekorasi kamar tidur harus dipertimbangkan sedemikian rupa. Tetapi selain itu, di ruangan ini kadang orang juga bersantai, mencari inspirasi, atau sekedar melakukan hobby mereka.

dekorasi kamar tidur minimalis dengan warna cerah
dekorasi kamar tidur minimalis dengan warna cerah (Dwellhomedecor)

Lalu bagaimana bila ukuran kamar tidur tidak terlalu luas atau yang sering disebut dengan minimalis? Nah, berikut ini adalah beberapa panduang dalam merancang dekorasi kamar tidur.

Baca Juga : Cara Menata Kamar Tidur Sempit supaya Terasa Nyaman

Dekorasi Kamar Tidur Untuk Rumah Minimalis Modern

Seiring dengan semakin tingginya harga lahan, hunian-hunian yang sederhana dengan luas tanah yang terbatas semakin diminati oleh masyarakat terutama yang berdomisili di daerah perkotaan. Walaupun berukuran tidak terlalu luas tetapi dengan desain arsitektur modern, rumah-rumah mungil ini dapat diupayakan untuk memenuhi kebutuhan seluruh anggota keluarga, termasuk untuk kamar tidur dan dekorasi kamar tidur minimalis. Kelebihan mempunyai  kamar tidur yang tidak terlalu luas adalah Anda tak perlu mengeluarkan energi besar dan membuang waktu untuk membersihkannya apalagi bila Anda adalah orang yang sibuk dan aktif.  

dekorasi kamar tidur mungil modern dengan furniture sederhana
dekorasi kamar tidur mungil modern dengan furniture sederhana (Dehouss)

Ide Dekorasi Kamar Tidur Minimalis Kecil

Ruangan kamar tidur yang sempit sesungguhnya dapat diupayakan menjadi terlihat luas dengan beberapa trik cara menentukan dekorasi kamar tidur sempit:

Pilih warna cat tembok cerah

Untuk membuat ruangan dalam rumah menjadi berkesan luas salah satu hal mendasar yang harus diperhatikan adalah pemilihan warna dinding. Sebaiknya lupakan warna-warna gelap karena ruangan kamar Anda menjadi tampak suram dan sempit. Warna-warna yang mampu membuat ilusi lapang pada ruangan adalah warna-warna yang cerah dan lembut. Hal  ini tidak selalu akan memberikan kesan feminin bila kamar tidur tersebut nantinya diperuntukkan bagi pria.

Interior kamar kecil terasa lapang dengan warna pastel

Pilih furniture simple dan fungsional

Selain memilih warna cat dinding yang tepat, pemilihan furnitur atau mebel dalam merancang dekorasi kamar tidur kecil juga dapat menjadi faktor yang cukup berdampak pada kondisi kamar tidur Anda nantinya. Sesuai dengan konsep hunian minimalis, pemilihan perabot untuk ruangan seharusnya juga mengikuti konsep yang sama. Furnitur untuk ruangan atau rumah minimalis mempunyai karakter berukuran proporsional dengan ruangan, multifungsi, dapat dibongkar pasang dengan mudah, kadang dapat pula memiliki fungsi dekoratif selain fungsinya yang asli.

Baca Juga : 12 Inspirasi Ruang Jemur untuk Rumah Sempit

Kamar tidur mungil dengan furniture fungsional
Kamar tidur mungil dengan furniture fungsional (Keciorenram)

Pilih dekorasi yang tepat

Anda juga dapat menempatkan cermin besar pada kamar untuk membuat ruangan tampak lebih luas atau memasang lukisan-lukisan kecil bertema abstrak yang serasi dengan warna cat dinding. Sebuah lukisan yang indah juga dapat menjadi pilihan karena cukup ampuh untuk mengalihkan perhatian orang dari ruangan yang sempit.

Dekorasi kamar tidur minimalis dengan elemen kayu
Dekorasi kamar tidur minimalis dengan elemen kayu  (Adinovara)

Demikianlah beberapa panduan dalam menentukan dekorasi kamar tidur dengan luas ruangan yang terbatas. Tak terlalu sulit, bukan?

sumber : rumahminimal.com

Blog Post

Related Post

Landing Page (home)


Kami Merupakan Salah Satu Kontraktor Terbaik di Denpasar Bali, Solusi Bagi Anda yang Mencari Arsitek dan Kontraktor dengan Design Solutif, Respon Cepat, Kontruksi Rumah Berkualitas dan Bergaransi 2 Tahun

Kenapa Anda harus memilih HAVEN Kontraktor ?



Bergaransi 2 Tahun

Sebagai bentuk keyakinan akan kualitas rumah, kami memberikan garansi bangunan selama 2 Tahun yang akan memberikan Anda rasa aman dan nyaman ketika menempati rumah Anda

Testimoni dan Review Terbaik

Konsisten mendapatkan review bintang 5 di google menjadikan kami terpercaya dalam kualitas pekerjaan dan pelayanan

Design Solutif

Kami memberikan solusi design yang kreatif, sesuai dengan kebutuhan Anda dipadukan dengan unsur Green House dan Fengshui

Recommended

Selalu mendapat rekomendasi dari klien dan selalu mendapat repeat order yang membuktikan kualitas kerja kami

Bonus

Berkesempatan mendapatkan bonus furniture Kitchen Set, Furniture Kamar Utama, AC Daikin sampai dengan Spring Bed King Koil

Testimoni Klien Kami



Portofolio HAVEN Kontraktor



Mau Lihat lebih banyak portofolio?
Silahkan Klik Di Sini

Keuntungan Menggunakan Jasa HAVEN Kontraktor



  • Rumah yang berkualitas dengan harga bersaing.
  • Rumah yang bergaransi selama 2 Tahun.
  • Anda akan berhemat banyak mengurangi biaya perawatan rumah selama 2 tahun.
  • Anda mendapatkan rasa aman, nyaman dan tenang yang tidak ternilai harganya setelah menempati rumah Anda.
  • Gratis jasa konsultasi Arsitek dan gambar 3D senilai Rp 10.000.000,-
  • Berkesempatan mendapatkan gratis satu set furniture kamar utama atau kitchen set.

Harga Layanan HAVEN Kontraktor

BIAYA BANGUN RUMAH Mulai dari Rp 5.000.000,-/m2

HARGA DI ATAS MERUPAKAN ESTIMASI, KENAPA HANYA ESTIMASI ???

Karena HARGA akan dipengaruhi oleh SPESIFIKASI BAHAN YG DIPILIH, KONDISI TOPOGRAFI LAHAN DAN KERUMITAN DESIGN. Harga "PASTI" hanya bisa dihitung ketika sudah melalui proses design yang sudah di sepakati. Yuk Konsultasikan Rumah Impian Kamu Sekarang!

“SPESIAL IDUL ADHA !!!"

DISKON 2.5%

Untuk Yang Booking Sebelum Tanggal:

20 - 07 - 2021

Kode Booking #SPECIALIDULADHA

“Rumah adalah tujuan akhir dari segala perjalanan panjang, rencanakan rumah idaman anda dengan HAVEN Kontraktor
Gede Antara

Gede Antara
HAVEN Kontraktor

Silahkan hubungi kami via kontak di bawah ini

SMS/WA : 085 739 936 888
eMail : haven.kontraktor@gmail.com
Instagram : haven.kontraktor
Facebook : fb.com/havenkontraktor

Alamat Kantor Kami


Jalan Raya Sesetan Gg. Ikan Mas No.3x, Sesetan, Kec. Denpasar Sel., Kota Denpasar, Bali 80223